iklan banner

Kamis, 14 Desember 2023

 


WartaPemalang – Bupati Pemalang Mansur Hidayat  saat membuka acara Silaturahmi Majelis dan Tokoh Lintas Agama berharap kepada para tokoh agama Pemalang agar menjaga kerukunan, ketentraman dan keamanan di salah satu rumah makan di Pemalang, Rabu (13/12/2023).


Hadir dalam acara silaturahmi, Kemenag Pemalang, Polres Pemalang, Kodim Pemalang, Kesbangpol Pemalang


“Mudah-memudahan acara silaturahmi ini kerukunan, kedamaian dan ketentraman selalu terjalin di Kabupaten Pemalang,” tandasnya 


Menyinggung soal pemilu yang akan dilaksanakan tanggal 14 Februari 2023 mendatang, Mansur berpesan kepada FKUB (Forum Kerukunan Umat Beragama) Kabupaten Pemalang dalam melakukan pemilihan tetap menjaga persatuan dan kesatuan. 


“Walaupun pilihannya beda tapi tetap jaga persatuan dan kesatuan,"katanya.


Mansur meminta kepada FKUB agar jamaahnya di lingkungannya masing-masing menyampaikan kepada masyarakat bahwa ada pemilihan tanggal 14 Februari 2023 untuk tetap jaga persatuan dan kesatuan supaya aman dan damai di Kabupaten Pemalang.


“Tolong jaga persatuan dan kesatuan serta keamanan di Kabupaten Pemalang pada saat pemilu nanti,”ujarnya.


Dalam kesempatan sebelumnya, Ketua FKUB Kabupaten Pemalang Mudasir Mas’ud melaporkan tujuan kegiatan ini adalah untuk mewujudkan suasana harmonis dalam kehidupan umat beragama di Kabupaten Pemalang dan meningkatkan peran tokoh agama dalam melaksanakan toleransi beragama dalam masyarakat.


“Mudah-mudahan dengan silaturahmi, para tokoh agama pada hari ini akan terwujud persatuan dan kerukunan umat di Kabupaten Pemalang,” tuturnya. 


(Chaerun)



HALO KONSUMEN

HALO KONSUMEN
Mari bersama menuju untuk menjadi konsumen yang cerdas dan mandiri "SAATNYA KONSUMEN BICARA" dan "BERANI LAPOR HEBAT" DENGAN PEDOMAN: LIHAT, LAWAN, LAPORKAN. dengan cara mengisi Form Pengaduan online. Terima kasih Salam Perlindungan Konsumen

Pengikut

Jadwal Sholat


jadwal-sholat

Categories

HUKUM

Bupati Pemalang Mansur Hidayat, ST

Bupati Pemalang Mansur Hidayat, ST

SELAMAT HARI JADI PEMALANG YANG KE 449

SELAMAT HARI JADI PEMALANG YANG KE 449

Selamat Hari Jadi Pemalang yang ke 449

Selamat Hari Jadi Pemalang yang ke 449

Penelusuran Hilangnya Saldo Milik KPM oleh LPKSM-YKM Pemalang

Serabi Likuran Desa Penggarit

Desa Jebed Utara Bagikan 956 Sertifikat Program PTSL Tahun 2021

Presiden Jokowi Akan Sederhanakan Proses Perizinan Usaha

ASPEK HUKUM PERJANJIAN DALAM HUKUM PERLINDUNGAN KONSUMEN

PENGERTIAN HAK DAN KEWAJIBAN PERLINDUNGAN KONSUMEN